Apa Sejatinya di Benak Pramugari Saat Tersenyum Ramah kepada Anda?

Penumpang dengan badan berotot dan kuat akan dijadikan perhatian khusus pramugari dan mereka akan mengingat di mana penumpang itu duduk
Penumpang dengan badan berotot dan kuat akan dijadikan perhatian khusus pramugari dan mereka akan mengingat di mana penumpang itu duduk.

4. Mengamati kondisi fisik
Penumpang dengan badan tampak berotot dan kuat akan dijadikan perhatian khusus pramugari. “Jika saya mendapati pria berotot, kuat dan secara fisik fit, saya akan mengingat-ingat wajahnya, dan memperhatikan di mana dia duduk. Ini akan menjadi sumber daya saya jika dibutuhkan. Jika situasi darurat dan membutukan bantuan khusus, saya akan meminta bantuan kepadanya.”
Selain itu, para pramugari juga memberikan perhatian lebih kepada penumpang penyandang disabilitas. Jika mereka mungkin duduk di dekat pintu darurat, para pramugari akan memindahkan posisi mereka ke kursi yang lain.

5. Mencari tahu apakah Anda bisa berbahasa Inggris
Jika seorang penumpang tak bisa berbicara dalam Inggris, mereka bakal tak paham perintah-perintah kru kabin. Mereka akan menjadi tak berguna dalam situasi darurat dan juga tak bisa memahami papan-papan tanda seperti Exit. Sehingga pramugari biasanya menyarankan agar tak duduk di posisi krusial di pesawat, seperti di dekat pintu darurat.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.