Cara Atasi Stres pada Penerbangan Jarak Jauh

2. Minum Banyak Air
Selama di pesawat, sangat baik untuk membuat tubuh tetap terhindar dari dehidrasi. Usahakan selalu membawa air putih untuk mengatasinya. Banyak meminum air putih bisa mengurangi risiko jetlag.

3. Bawa Pengisi daya
Kegunaan ponsel atau gadget sangat penting saat ini. Anda bisa mendapat hiburan, mendengarkan musik, dan banyak hal-hal lainnya yang bisa membuat penerbangan menjadi lebih menyenangkan. Pengisi daya atau powerbank adalah dua benda yang sangat perlu Anda bawa untuk menjaga ponsel dan gadget selalu menyala.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.